05/02/13

Resep Cara Membuat Roti Bakar Pisang Coklat

Resep Cara Membuat Roti Bakar Pisang Coklat - Resep Cara Membuat Roti Bakar Pisang Coklat Jika setiap saya berjalan pada Sore Hari atau pun Malam hari di Daerah saya, adalah satu hal yang selalu saja Ada dan tak luput dari pandangan adalah Roti Bakar yang di Jual oleh para pedagang di Pinggir Jalan atau pun di Toko Roti, Hmm Hal ini semakin membuat Saya Penasaran sendiri untuk mencoba membuatnya di Rumah, Karena Saya beranggapan Kalau membuat sendiri Roti Bakar Khususnya Resep Cara Membuat Roti Bakar Pisang Coklat ini akan menjadi Tantangan Tersendiri dan Tentu saja Kepuasan tersendiri pula saat kita mencoba membuat Hal baru, Walaupun pada akhirnya kita Tidak tau Hasi Akhirnya seperti apa yang Pasti hajar Bleeh,hehe
Harus Saya Katakan Dengan Sepenuh Dapur Bahwasanya untuk memperaktekan Resep Cara Membuat Roti Bakar Pisang Coklat ini agak sedikit Ribet ya, di mana kita harus Menyediakan tempat untuk membakarnya, Apa lagi untuk anda yang belum memliki Dapur untuk Membakar ya Bisa Ribet juga sih. Nah Untuk anda yang Sudah bisa menyiapkan alat-alatnya maka Sudah selayaknya anda mencoba untuk membuatnya Karena Untuk apa Coba Kita dapatkan ilmu Tentang Cara Membuat Roti Bakar ini kalau tidak di Peraktekan, Karena sebaik-baik ilmu adalah ilmu yang di Manfaatkan dan di Peraktekan.

Resep Cara Membuat Roti Bakar Pisang Coklat ini juga kami berikan untuk melengkapi Resep Sebelumnya yang telah MeMaya di Blog Menu Buka Puasa ini dan sudah di coba oleh beberapa pembaca blog kami ini yakni Resep Nasi Ayam Gurih . Nah Khusus untuk anda yang sudah tak sabar ingin mencoba Resep Cara Membuat Roti Bakar Pisang Coklat ini Mari langsung saja kita lihat Bahan-bahan dan Cara Membuat Roti Bakar di Bawah ini.

Resep Roti Bakar

Resep Roti Bakar Pisang Coklat


Bahan Roti Bakar Pisang Cokelat :

  • Roti hot dog 4 buah, belah 2 bagian tetapi jangan sampai putus
  • Pisang raja 8 buah
  • Keju cheddar 50 gram, parut panjang
  • Selai cokelat 50 gram
  • Gula palem 50 gram
  • Mentega 6 sendok makan

Cara Membuat Roti Bakar Pisang Cokelat :

  1. Olesi permukaan roti yang dibelah dengan metega hingga rata
  2. panaskan pan dadar, beri mentega diatasnya hingga leleh. bakar roti hot dog pada kedua sisi roti hingga bewarna kecokelatan. angkat dan sisihkan
  3. panaskan pan dadar, beri mentega diatasnya hingga leleh, masukkna pisang taburi gulapalem hingag rata. masak hingga kecokelatan. angkat.
  4. olesi permukaan roti dengan selai cokelat hingga rata. beri pisang dan keju parut diatasnya sajikan.


Demikian artikel singkat Resep Cara Membuat Roti Bakar Pisang Coklat ini yang semoga bisa menambah wawasan anda mengenai dunia Masakan. Nah Jika anda Masih mempunyai pertanyaan seputar Resep Cara Membuat Roti Bakar Pisang Coklat ini maka jangan Pernah ragu untuk bertanya kepada kami melalui Kotak Komentar di bawah ini.
Dan Jika anda merasa artikel Resep Cara Membuat Roti Bakar Pisang Coklat ini bermanfaat, maka saran Kami bagikanlah, Sharelah kepada sesama agar Manfaatnya menjadi lebih Luas lagi, Terima Kasih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar